Senin, 23 November 2015

Ketika Hati sudah tertambat kepada Makhluk

Ketika hati sudah tertambat kepada makhluk, maka perhatiannya kepada Allah semakin berkurang.

Mari kita periksa hati kita, apakah hati kita telah tertambat kepada dunia, kepada harta benda, kepada orang-orang kaya, atau hati kita sudah tertambat kepada Allah?

Dunia menguasai indera kita. Apa yang kita lihat hanyalah perhiasan dunia. Apa yang kita dengar, hanyalah pembicaraan tentang dunia. Akibatnya hati kita tertambat pada dunia, dan melupakan Allah. Hati kita mabuk oleh candu dunia. 

Jangan-jangan banyak manusia hidup dalam keadaan mabuk, baru sadar ketika sudah tiba saatnya ajal tiba.

Hanya kita yang tahu tentang hati kita. Hanya kita yang sadar. Mari kita lihat dalam hati kita, apa yang kita cari, apa yang menjadi tujuan kita. Apa yang keinginan kita yang paling besar.

Kita lihat lalu kita bersikap jujur pada diri kita. Karena jujur itu menyelamatkan.


Ketika hati tertambat kepada makhluk, maka tak lagi perhatian kepada Allah:

Allah berfirman:

 إِنَّ الْمُنَافِقِينَ يُخَادِعُونَ اللَّهَ وَهُوَ خَادِعُهُمْ وَإِذَا قَامُوا إِلَى الصَّلَاةِ قَامُوا كُسَالَى يُرَاءُونَ النَّاسَ وَلَا يَذْكُرُونَ اللَّهَ إِلَّا قَلِيلًا 

Sesungguhnya orang-orang munafik itu menipu Allah, dan Allah akan membalas tipuan mereka. Dan apabila mereka berdiri untuk shalat mereka berdiri dengan malas. Mereka bermaksud riya (dengan shalat) di hadapan manusia. Dan tidaklah mereka menyebut Allah kecuali sedikit sekali. An Nisaa' 42


Mereka shalat karena mencari perhatian dan pujian dari makhluk. Bukan lagi karena mencari keridhoan Allah. Inilah akibat hati yang tertambat kepada makhluk.

Bagaimana cara menambatkan hati kepada Allah?

Oleh ust @syarifbaraja





+++++++++++++++++++++++++++

Bermasalah dengan orang tuamu? bagaimana caranya bs berkomunikasi yang baik dengan orang tua? 
Sila ditengok (klik) dalam tautan berikut :

-----------------------------------------------

Tanda" Gangguan Sihir dan Jin dalam diri bisa ditengok (klik) dalam tautan berikut :

Klik ➡ j.mp/GangguanJin

-----------------------------------------------
Pintu masuk Gangguan Jin pada diri bisa ditengok (klik) dalam tautan berikut :


-----------------------------------------------

Apakah kita mendapatkan Ujian ataukah Adzab dari Allah? ditengok (klik) dalam tautan berikut :

Klik ➡ j.mp/UjianAtauAdzab

------------------------------------------------

Ilmu tentang Taaruf, ditengok (klik) dalam tautan berikut :

Klik ➡ j.mp/PengertianTaaruf

-----------------------------------------------

Info ttg Program Cicilan Heiwan Qurban Idul Adha 2016M / 1437H, bisa ditengok (klik) dalam tautan berikut :








-----------------------------------------------------

@akademipranikah hadir di Jakarta, 

Bagi yang mau tau :
- cara memilih pasangan yang BENAR agar BAHAGIA seumur hidup, 
- cara menyiapkan diri JELANG Pernikahan
- cara menjaga KEHARMONISAN Rumah Tangga
- cara menjaga CASH FLOW Keuangan Rumah Tangga
- cara menjaga KESEHATAN anggota Keluarga

ikuti KELAS PERNIKAHAN di @akademipranikah Jakarta

bisa ditengok (klik) dalam tautan berikut :

-----------------------------------------------------
Info tentang Rekrutmen Sahabat Pengendara Ojek Syari (khusus Muslimah), bisa ditengok (klik) dalam tautan berikut :


-----------------------------------------------------
Mau Tholabul 'Ilmi dan sekaligus Thibbunnabawi? Disini tempatnya,  anda akan mendapatkan Ilmu yang bermanfaat serta kesempatan untuk BEKAM, Gurah dan RUQYAH

Tidak ada komentar: